Tak Hanya Mengecek Kegiatan di Lapangan, Tim Wasev Juga Mengaudit Administrasi TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember

    Tak Hanya Mengecek Kegiatan di Lapangan, Tim Wasev Juga Mengaudit Administrasi TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember

    JEMBER – Kegiatan Tim Pengawasan dan evaluasi (Wasev) yang dilakukan selama 3 hari di lokasi TNI manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 117 Kodim 0824/Jember, yang sasarannya di Desa Klungkung Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember, tidak hanya melakukan pengecekan pengerjaan titik-titik sasaran, namun juga melakukan audit terhadap keadministrasinnya.

    Tim yang dipimpin oleh Kolonel Arh Wirawan Yanuartono dari Mabesad tersebut didampingi  Pamen Ahli Bidang Sosbud Pangdam V/Brw Kolonel Inf Heru Dwi Wahana, Kasiter Korem 083/Bdj Letkol Inf Simon Mangampa, melakukan pengecekkan administrasi Posko TMMD Ke 117 tersebut.

    Usai melakukan pemeriksaan, Kolonel Arh Wirawan Yanuartono mengapresiasi pelaksanaan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember, baik secara pengerjaan dilapangan, kita melihat pekerjaannya sangat bagus, baik beberapa titik utama yaitu Jemberatan dengan plat beton setebal 30 cm yang mampu menahan berat maksimal 10 ton nantinya, maupun renovasi rumah tidak layak huni juga istimewa karena tembik keliling dan lantai keramilk, serta sasaran fisik lainnya, yang diukerjakan dengan baik.

    Demikian halnya administrasinya tadi juga sudah kita lakukan pengecekkan dan sudah seuai dengan ketentuan, ini menggambarkan adanya perencanaan kegiatan yang matang. Jelas Kolonel Arh Wirawan Yanuartono, yang juga mantan Dandim 0824/Jember Tahun 2012-2014 tersebut. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Rumah Pak Imam Kini Selesaikan Kulitan Dinding...

    Artikel Berikutnya

    Peningkatan Jalan AspalTMMD Ke 117 Capai...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak
    Polri Lakukan Penyelidikan Terhadap Peristiwa Gugurnya  Anggota Polri Tertembak Saat Patroli di Yalimo

    Ikuti Kami